Upacara Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 dilingkungan Pemda Supiori

Ketua Pengadilan Negeri Biak, Bp. Endratno Rajamai,S.H.,M.H menghadiri Acara Pengibaran Bendera Merah Putih dalam rangka HUT ke-79 Kemerdekaan RI bertempat di Kantor Bupati Supiori dan kegiatan ini juga dihadiri oleh Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Kabupaten Supiori.

Skip to content